Category Archives: Berita
Presiden Joko Widodo ingin Dana Desa yang diturunkan pemerintah digunakan dengan baik dan tepat sasaran. Untuk itu, Jokowi berencana mengajak KPK turun ke desa mengecek sistem keuangan desa. Hal ini disampaikan Jokowi saat berdialog dengan Kadiman, seorang kepala desa di Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah. Jokowi bertanya apa yang dilakukan Kadiman setelah mendapat Dana Desa. “Ceritakan…
Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, mengimbau masyarakat pengguna internet untuk mewaspadai serangan virus yang menyerang komputer dengan berbasis sistem operasi windows, dalam beberapa hari ini. “Serangan yang terjadi ke komputer bukan dari “hacker”, seperti yang banyak diberitakan. Telah terjadi serangan di dunia maya, yang menyerang komputer dengan berbasis sistem operasi windows,”…
SIARAN PERS KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA NO. 56/HM/KOMINFO/05/2017 Tentang Antisipasi Terhadap Ancaman Malware Ransomware Jenis WannaCRY Seperti yang diberitakan di beberapa media baik di dalam ataupun luar negeri, telah terjadi fenomena serangan siber di beberapa negara, termasuk Indonesia. Serangan siber ini bersifat tersebar dan masif serta menyerang critical resource (sumber daya sangat penting), maka serangan…
Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Bojonegoro di tahun 2017 ini bersama Komisi Informasi (KI), Asosiasi Kepala Desa dan Mitra Profesi (NGO, Wartawan/Jurnalis, dan RTIK) melaksanakan penajaman dan pembaharuan indikator keterbukaan pemerintah desa, Rabu 10 Mei 2017 bertempat di Dinas Kominfo Gedung Pemkab Lantai 3. Kabid Pengelolaan Komunikasi Publik (PKP) Djoko Suharmanto dalam pembukanya menyampaikan…