Tag Archives: Pengaduan

You are here:

Pemkab Bojonegoro Luncurkan Cara Mengadu Melalui Radio

Cara Mengadu Lewat Radio Malowopati

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro, Jawa Timur, meluncurkan cara masyarakat mengadu yang dinamakan “Reaksi Cepat Pengaduan Rakyat” melalui jaringan radio saebagai usaha keterbukaan informasi publik. “Masyarakat dapat melayangkan aduan melalui nomor telepon 0353880999 dan pesan singkat dan wa 08113322958,” kata Bupati Bojonegoro Suyoto, ketika meluncurkan pola pengaduan baru itu didampingi Kapolres Bojonegoro AKBP Wahyu Sri Bintoro,…

Jalur Online, Warga Bojonegoro Makin Dekat dengan Pemerintah

twitter-bojonegoro

Semenjak instruksi pemanfaatan jejaring sosial oleh setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro Jawa Timur dikeluarkan, perlahan tapi pasti, telah menambah kelancaran arus interaksi warga dengan pemerintah. Setidaknya itu yang berkaitan dengan SKPD bertupoksi bersentuhan langsung dengan masyarakat. Seperti Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) serta Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Bojonegoro….

Unit Kerja Presiden Ajak Warga Bojonegoro Gunakan Lapor !

Lapor-bojonegoro

Secara resmi seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro, Jawa Timur akan terkoneksi dengan sistem pengaduan milik Unit Kerja Presiden bidang Pengawasan dan Pengendalian Pembangunan (UKP4). Sistem yang berbasis Tekhnologi Informatika (TI) tersebut diberi nama Lapor !, yang merupakan kepanjangan dari Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat. Nantinya, seluruh masyarakat,…