Tag Archives: Kominfo Bojonegoro
Komisi Informasi Pusat resmi memulai acara Hari Keterbukan Informasi Nasional (HKIN) di Kabupaten Bojonegoro Kamis (20/6/2019). Acara nasional yang dipusatkan di Bojonegoro ini sekaligus peluncuran Peraturan Komisi Informasi (Perki) No 1 Tahun 2018 tentang Standar Layanan Informasi Desa. Ketua Komisi Informasi Pusat Gede Prayana membeberkan alasan kenapa Bojonegoro dipilih sebagai tempat acara HKIN. Menurut dia…
Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, mengaku, selama ini, dalam melakukan perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan pembangunan dengan memanfaatkan Tekhnologi Informasi secara sistematis ditingkatkan melalui Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Misalnya, untuk Aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) dilakukan oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD). “Kalau untuk keterbukaan pemerintahan dilakukan Dinas Kominfo,” kata Kepala Dinas Kominfo,…
Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, mengimbau masyarakat pengguna internet untuk mewaspadai serangan virus yang menyerang komputer dengan berbasis sistem operasi windows, dalam beberapa hari ini. “Serangan yang terjadi ke komputer bukan dari “hacker”, seperti yang banyak diberitakan. Telah terjadi serangan di dunia maya, yang menyerang komputer dengan berbasis sistem operasi windows,”…
Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, menyebutkan permintaan dokumen informasi terkait kinerja satuan kerja perangkat daerah (SKPD) di jajaran pemkab dari masyarakat dalam dua bulan terakhir mencapai 10 pemohon. “Permintaan dokumen informasi kinerja SKPD tahun ini, sebagian di antaranya, merupakan pemohon yang mengajukan keberatan, karena permohonannya belum terpenuhi semua,” kata Kepala Dinas…