Tag Archives: Bojonegoro
Hujan deras yang terjadi di beberapa wilayah di Kabupaten Bojonegoro menyebabkan banjir bandang di Kecamatan Dander. Banjir bandang yang terjadi Sabtu (27/12/2014) kemarin pukul 17.30 WIB menggenangi empat desa yakni Desa Dander, Sendangrejo, Ngumpakdalem dan Sumberarum. Banjir bandang ini membuat ratusan rumah dan sarana umum lainnya terendam. Berdasarkan pantauan dari Badan Penanggulangan Bengcana Daerah (BPBD)…
Hujan lebat selama hampir dua jam sore tadi telah mengakibatkan sungai di Desa Ngumpakdalem, Kecamatan Dander, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, meluap. Akibatnya puluhan rumah warga dan pertokoan di bantaran sungai tergenang setinggi 30 centi meter (Cm). Tak hanya itu, air juga menggenangi jalan Raya Bojonegoro – Nganjuk, tepatnya di perempatan Pasar Desa Ngumpakdalem, setinggi 30…
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bojonegoro, memperingatkan masyarakat untuk waspada terhadap ancaman bencana banjir, angin kencang, dan longor saat memasuki musim penghujan. Kepala BPBD, Andik Sudjarwo, menyampaikan, prakiraan cuaca saat ini berpotensi terjadi hujan lebat disertai angin kencang akan menyebabkan angin angin kencang. Beberapa waktu terakhir, tren bencana angin kencang di Bojonegoro mengalami peningkatan…
Berdasarkan prediksi dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), curah hujan di 14 daerah hulu sungai Bengawan Solo diprediksikan tinggi dan cenderung diatas normal. Menyikapi hal ini, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro mengimbau agar warga yang bermukim dibantaran sungai bengawan solo untuk waspada. Seperti yang disampaikan oleh Bupati Bojonegoro, Suyoto. Menurutnya, banjir diprediksi datang lebih awal…