Tag Archives: Banjir Bojonegoro
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bojonegoro telah melakukan pemasangan doorlat di sepanjang tanggul. “Kami sejak pukul 18.15 WIB tadi sudah melakukan pemasangan Doorlat disepanjang tanggul dan juga melakukan pemantauan keamanan doorlat,” ungkap Kepala BPBD Pemkab Bojonegoro,Andik Sudjarwo diruang kerjanya, Sabtu (26/11) Pukul 19.30 malam ini. Dijelaskan ketika Tinggi Muka Air Sungai Bengawan Solo di angka…
Hujan deras pada Rabu (23/11) sore hingga petang menyebabkan ratusan hektare tanaman padi di sejumlah desa di Kecamatan Kapas dan Kota, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur terendam air banjir. Saat dikonfirmasi, Kasi Pencegahan dan Kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bojonegoro Sukirno, menjelaskan banjir yang terjadi di sejumlah desa itu dipengaruhi hujan deras yang terjadi sehari…
Jembatan Sekar di Desa Sekar, Kecamatan Sekar, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, yang ambrol diterjang banjir bandang sungai setempat sehari lalu, sekarang ini sudah bisa dilewati kendaraan hanya khusus roda dua. Camat Sekar, Bojonegoro Moh. Arifin, Minggu (28/2), mengatakan, jembatan plat beton Sekar, yang panjangnya sekitar 9 meter, dengan lebar 6 meter, jebol di bagian barat…
Hujan deras yang mengguyur Kecamata Sekar, Kabupate Bojonegoro pada Sabtu (27/2/2016), sekira pukul 16: 00 WIB, mengakibatkan tiga desa dilanda banjir bandang. Ketiga desa itu adalah Miyono, Sekar dan Desa Bobol. Jumlah rumah yang tergenang di Desa Miyono sebanyak 42 kepala keluarga (KK) berada di RT 01 sampai dengan RT 07. Di Desa Sekar jumlah…