Category Archives: Serta Merta
Hujan deras yang mengguyur Kecamata Sekar, Kabupate Bojonegoro pada Sabtu (27/2/2016), sekira pukul 16: 00 WIB, mengakibatkan tiga desa dilanda banjir bandang. Ketiga desa itu adalah Miyono, Sekar dan Desa Bobol. Jumlah rumah yang tergenang di Desa Miyono sebanyak 42 kepala keluarga (KK) berada di RT 01 sampai dengan RT 07. Di Desa Sekar jumlah…
Banjir akibat luapan sungai Bengawan Solo di Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur kembali terjadi sejak Selasa (23/2). Akibatnya, 18 desa yang terletak di sepanjang bantaran sungai Bengawan Solo di Bojonegoro tergenang banjir. “Total ada 18 desa di enam kecamatan yang terdampak banjir luapan Bengawan Solo,:” ujar Kasi Kesiapsiagaan dan Penanggulangan Bencana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)…
Sejak semalam air bengawan solo terus naik. Pagi tadi sudah memasuki 14.10, siaga 2 (kuning). Peningkatan TMA Bengawan Solo secara cepat disebabkan hujan ekstrim yg terjadi di hulu Ngawi-Madiun dan sekitarnya, saat ini Bojonegoro mulai masuk SIAGA KUNING (14.25 mdpl) dan diperkirakan trend naik sampai besok dg prediksi TMA maksimal s.d 14.50 Mdpl Pealschale (perhitungan…
Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur selama ini dikenal dengan daerah rawan bencana banjir, kekeringan maupun bencana lainnya. Namun, hal ini justru membuat pemerintah dan warga Bojonegoro melakukan berbagai upaya untuk mengelola bencana yang setiap tahun melanda kabupaten yang berbatasan langsung dengan Provinsi Jawa Tengah ini. Keberhasilan Kabupaten Bojonegoro mengelola bencana banjir di akhir 2014 mendapatkan apresiasi…